Menelusuri Kaum Baba dan Nonya di Singapura (2- Habis): Bahasa Melayu Tionghoa Ditinggalkan Generasi Muda

SKU 3128 Topic Tags , , , , Brand:

Tidak banyak keturunan Baba yang mengerti bahasa Melayu Tionghoa. Dari sekitar 7.000-an Baba di sini mungkin hanya setengah saja yang masih menggunakannya. Itupun bercampur dengan bahasa Inggris terutama di kalangan anak mudanya. Hal ini mungkin karena latar belakang pendidikan mereka yang menggunakan bahasa Inggris.

RELATED ARSIP